Mal kebanggaan milik kita (warga JakBar) bersama, yakni Mal Taman Anggrek, cukup dikenal akan tema Natal-nya yang dari tahun ke tahun menarik minat pengunjung untuk datang (walo pada dasarnya emang rame). Setelah taon lalu mengambil tema Winter Wonderland, tahun 2009 ini, MTA mengambil tema Santa's Village (eh bener ga ye), yah kurang lebih gitu. Kesamaannya dengan tahun lalu adalah, adanya boneka beruang yang bergerak-gerak, walau penampakannya berbeda. Buat lebih jelasnya, daku kasih putu-putunya...
Below is the bears' stage (moving robotic teddy bears)
Below are the closer looks at the bears
Below is the Santa's Shoe stage (untuk pengisi2 acara, di dalamnya juga bisa foto sama Santa)
Below are the wooden houses (participants' and sponsors' booths)
Hiasan-hiasan ini digantung di banyak bagian dari mal, still, the teddies exist.
Artificial snow.
Demikian laporan saya, langsung dari rumah tak jauh dari Mal Taman Anggrek. Datang, kunjungi, dan foto-fotolah segera :p
Tidak ada komentar:
Posting Komentar